Lagi - lagi dua orang seniman Jerman ini, Klaudiusz Golos dan Sebastian Mikiciuk, yang punya ide membangun rumah ini yang kesemua isi didalamnya serba terbalik. Rumah terbalik ini diberi nama Die Welt Steht Kopf (Dunia Menempel di Atas Kepala).
Rumah ini memang memberikan sentuhan yang aneh. interior dan perabotnya dibangun serba terbalik. Kita dapat menjumpai rumah terbalik ini di Trassenheide, Jerman, kalo uang adsense dah cukup bolehlah pergi kesana, cuman yang jadi pertanyaan dikepalaku, ga ada yang berani masuk ke toiletnya ya..?
Rumah ini dibangun di Trassenheide, sebuh daerah di Pulau Esedom, Jerman. Tak hanya bentuk rumah senilai 400 ribu Euro itu saja yang dibangun terbalik, semua perabot di dalam rumah itu juga diletakkan terbalik.
Menurut rencana selain di gunakan sebagai obyek wisata juga akan digunakan untuk tempat pameran dan wilayah di sekitar rumah tersebut juga akan dibuat untuk memamerkan benda arsitektural aneh lainnya.
Sebelumnya, rumah terbalik sejenis telah dibangun di Polandia pada tahun 2007 lalu. Rumah yang didesain oleh Daniel Czapiewski itu berhasil menyedot turis lokal maupun asing, yang rela antri selama beberapa jam untuk dapat memasuki rumah tersebut.
Sebelumnya, rumah terbalik sejenis telah dibangun di Polandia pada tahun 2007 lalu. Rumah yang didesain oleh Daniel Czapiewski itu berhasil menyedot turis lokal maupun asing, yang rela antri selama beberapa jam untuk dapat memasuki rumah tersebut.
0 komentar:
Posting Komentar
1.Tidak Menggunakan Bahasa Yang Kasar
2.Tidak Mencantumkan Link Aktif
3.Tidak Boleh Meremehkan Artikel
4.Silahkan Berkomentar Jika Bingung
5.Silahkan Berkomentar Jika Ada Yang Gagal
6.Silahkan Berkomentar Jika Ada Yang Rusak
7.Silahkan Berkomentar Jika Ingin Berterimakasih
Jika Tidak Mematuhi Peraturan Akan Dianggap Spam!